Ribuan Warga Depok Sambut tahun Baru Islam 1441H.

DEPOK, citraindonesiaonline.id – Puluhan ribu warga masyarakat Kota Depok yang berada di perumahan penduduk melakasanakan. pawai Ta’aruf keliling Kampung menyambut tahun Baru Islam 1441 H. tadi malam Sabtu (31/08/2019).
Dengan membawa obor dan bedug serta melantunkan sholawat mereka berjalan bersama anak2 santri putra/putri dan remaja mesjid dipimpin guru ngaji mereka.
Satu diantaranya pawai ta’aruf dan panggung hiburan Festival Muharam yang dilaksanakan warga Kelurahan Bojongsari Baru di mana ribuan warga melakukan pawai dipimpin lurah setempat Subandi,ulama ,tokoh masyarakat dan Babinsa serta Babinkamtibmas setempat.
Dikatakan Lurah Subandi ,” Pawai menyambut tahi. baru Islam sudah kelima dilaksanakan warga kelurahan Bojongsari Baru.
” Ini sangat luar biasa tahun ini lebih banyak jika di bandingkan tahun sebelumnya.” ujarnya.

Ditambahkan,” Kegiatan Ini dikelola para pemuda-pemudi Karang Taruna yang ada di Kelurahan Bojongsari Baru,”

Dikatakan, dirinya pp kagum, Karang Taruna mampu mengelola kegiatan ini dan aneka Lomba bagi anak-anak ,seperti melukis, lomba adzan, kaligrafi Quran dan lain sebagainya sehingga pada malam ini diberikan hadiah hadiah kepada anakpyang memperoleh atau pun dapat juara,

Lurah Bojong sari Baru Subandi berharap kegiatan ini menjadi Agenda Periodik

Subandi berharap, kegiatan menjadi agenda periodik untuk tetap dilaksanakan dan supaya lebih maju dan lebih meningkat lagi.

” Tidak kuran dua ribu orang yang melakukan ataupun jalan dengan pawai obor sedangkan yang menghadiri kegiatan Festival Muharam ini jumlahnya tidak kuran daripada tiga ribu orang mengingat rencananya hari ini akan dihadiri oleh Bapak Walikota Depok namun. batal.”
Bapak Walikota KH Mohamad Idris menypaikan pesan,kepada lurah Bojongsari baru untuk sampaikan permohonan maaf atas ketidak hadirannya

“Terima kasih kepada warga Bojongsari Baru KH Mohamad Idris berpesan, dalam rangka menyambut hari tahun baru Islam ini mari kita tingkatkan silahturahmi semoga warga Bojong Sari Baru tetap kompak untuk melaksanakan kegiatan seperti ini.”

Dikatakan Subandi,” kegiatan ini selain pemberian hadiah pemenang lomba
seperti, lomba melukis lomba adzan,kaligrafi Quran,hafalan Quran dan lain juga ada pembentukan Satgas Narkoba dari anggota Karang Taruna yang dilantik oleh Bapak Bhabinkamtibmas Kelurahan Bojongsari dan penyerahaan kepada 120 anak yatiim dari Pontre Sabilul Umah pimpinan Kyai Haji Muslim.(Dd/wira)

282 Views
klik88 slot scatter hitam slot gampang maxwin slot mahjong https://smpn10kotasukabumi.or.id/