Pokmas Kelurahan Jatimulya Kerjakan Septik tank Bantuan Pemkot Depok
Jatimulya Depok,- Citra Indonesia.Id,- Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Perumahan dan Permukiman (Disrumkim) Kota Depok telah memfasilitasi pembuatan septic tank untuk seluruh wilayah Kota Depok, salah satunya di Kelurahan Jatimulya Cilodong Depok,
Hadir dalam kegiatan :
Ketua Rukun Warga (RW) 01 Syuhada
Ketua Rukun Tetangga (RT) 03/01 Bang Udin
Ketua RT 01/03
Natori selaku pjs RW 03
Hadir Pula Ketua Karang taruna Abd Somad dan tokoh masyarakat.
Pengerjaan pembuatan septic tank menggunakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Depok, yang di kerjakan di lokasi di RT 01/03 dilaksanakan bersama sama sama warga setempat Hari Rabu (5/7/23).Langkah ini merupakan komitmen Pemkot untuk mewujudkan akses sanitasi yang layak bagi warganya.
Kordinator pengerjaan Pokmas Natori yang juga sebagai ketua Rukun tetangga ( RT ) 01/03 menjelaskan bantuan Septic tank diberikan Kepada 10 Kepala Keluarga ( KK )
5 yunit di alokasikan di RT 01/ 03.
1 yunit di alokasikan di RT 02/02,
3 yunit di alokasikan di RT 02/01 dan
1 yunit nya di RT 04/04 Kelurahan Jatimulya Cilodong Depok.
Untuk pengerjaan saat ini sudah selesai Dua Septik tank di wilayah RT 01/ 03 sementara pengerjaan yang lain nya menyusul
Natori bersama warga mengucapkan “Alhamdulillah, kepada Pemerintah Kota Depok yang sudah memfasilitasi warga kelurahan Jatimulya Cilodong Depok
untuk pembuatan akses sanitasi melalui septic tank ujarnya.
Natori menambahkan pembuatan septic tank untuk warga prasejahtera berdasarkan verifikasi dan surat rekomendasi dari kelurahan Kami juga selaraskan datanya dengan Perangkat Derah (PD) terkait di antaranya Dinas Sosial, Dinas Kesehatan, dan Badan Pusat Statistik,” paparnya
Andre j Nirahua