KORAMIL 06/SETU KODIM 0509/KAB. BEKASI BERSINERGI DENGAN DINAS PENDIDIKAN

Bekasi ,- Citra Indonesia,- Masa pandemi Covid 19 di Kabupaten Bekasi belum juga tuntas, segala usaha dan kegiatan tidak pernah putus yang dilaksanakan oleh Gugus Tugas tingkat Kabupaten sampai Gugus tugas di Desa.

Kapenrem 051/Wkt Mayor inf Dasiya menyampaikan keterangan dari Danramil 06/Setu melalui Babinsa Koramil 06/Setu Serma Basri, Sertu Wahyudi dan Serda Sutrisno yang mengatakan, bahwa mulai bulan Januari 2021 belajar Tatap Muka Sekolah Dasar sampai Perguruan Tinggi akan mulai di sosialisasikan, bersinergi dengan Dinas Pendidikan Kab Bekasi untuk melaksanakan verifikasi kesiapan belajar Tatap muka di SDN Desa Cibening dan SDN Desa Ragemanunggal Kec Setu Kab Bekasi, Selasa (22/12/2020).

Tim monitoring SD di Desa Cibening pimpinan Bpk Sobari S.Pd., sedangkan tim monitoring SD di Desa Ragemanunggal adalah Bpk Drs. Suryana.

Hal – hal yang di lakukan bersana adalah Protokol Kesehatan selama pelaksanaan belajar Tatap muka yaitu, Sarana dan prasarana untuk mencuci tangan, Menggunakan Masker, Setiap kelas jumlah siswa 10 – 18 orang, Jarak antar bangku 1,5 M, Pagi masuk sekolah jam 07,30 – 09,30 selama 2 jam, Siang masuk sekolah jam 13,30 – 15,30 selama 2 jam, Sebelum dan sesudah belajar ruang kekas di semprot dengan desinfektan dan Selalu siap hand sanitizer terakhir para Guru wajib di Rapites,

Kita semua berdo,a semoga selama masa sosialisasi belajar tata muka dapat berjalan dengan lancar, sesuai yang di harapkan Pemerintah dan masyarakat.

(Dd)

358 Views
klik88 slot scatter hitam slot gampang maxwin slot mahjong https://smpn10kotasukabumi.or.id/