Lurah Kali Mulya Gelar Rakor Penguatan Forum Pembauran Kebangsaan FPK Kalimulya

Depok,- citra Indonesia.id,Lurah Kalimulya Sarifudin (PLT) Bersama Forum Pembauran Kebangsaan FPK Kota Depok gelar Rakor Penguatan Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) Kelurahan Kalimulya

Dalam kata sambutannya Saripudin Lurah Kalimulya sekaligus membuka kegiatan Rakor Forum Pembauran Kebangsaan FPK Kelurahan Kalimulya mengucapkan terima atas kehadirannya para tamu undangan yang sudah hadir dalam Rakor ini,

semoga dengan kehadiran nya FPK bisa membantu Pemerintah menjadikan keamanan dan kenyamanan dilingkungan kita masing masing.

Sesi yang sama Kata sambutan dari FPK tingkat Kota Bung Andre memaparkan mengenai keberadaan FPK serta pungsi FPK sebagai perekat Suku suku yg ada di wilayah kita Andre mengajak kita  mari kita bergandengan tangan sesama suku etnis dan agama bahwa kita semua bersaudara.

Selanjutnya Paparan dari Ketua FPK kecamatan Cilodong Nur Murkhowif
Memaparkan FPK
Pentingnya FPK sebagai pemersatu etnis budaya dan suku ,Sebaai mana jaman dulu kita mengenal Majapahit dan gajah Mada bisa mempersatukan wilayah pulau yang ada di Nusantara.

FPK ditengah arus globalisasi sebagai pondasi penguat kerukunan suku etnis dan budaya agar tidak terjadi konflik antara suku suku
Kita memiliki ikatan cinta terhadap tanah air kita,
Mari kita ciptakan persatuan dan kesatuan sesama masyarakat.

sebagai warganegara kita
Kita harus Menghormati dan berterimakasih kepada para pahlawan kita yg telah gugur membela tanah air , bagai mana caranya?
Tentunya dengan Menghormati dan meneruskan cita cita dan mengamalkan perjuangannya menjaga kemerdekaan ini dengan pembangunan di semua Lini

Sebagai Bangsa Indonesia kita wajib menghormati dengan meneruskan perjuangan nya salah satunya menciptakan keamanan kenyamanan salah satunya dengan mencintai tanah air Saling Hormat Menghormati sesama Suku,Etnis,Budaya dan Agama papar Nur Murkhowif acara selanjutnya diadakan dialog Poto bersama dan acara di tutup dengan Doa

Dindin Syarifudin

912 Views
https://desakubugadang.id/ singkilterkini.com/